
Komet Minor: Ketika Persahabatan, Pengorbanan, dan Ambisi Bertemu dalam Epic Battle! 🔥Guys, ini dia buku yang paling ditunggu-tunggu! Komet Minor, saga terakhir dari petualangan seru melawan Si Tanpa Mahkota akhirnya tiba juga! Raib, Seli, dan Ali harus menghadapi Si Tanpa Mahkota di klan Komet...